Walking down the road

It is the rain of my soul and poured when the storm raging in my mind. When feelings and logics are tangle between right or wrong and win or lose. They are raising many funny questions and silly confusions along the line. These all are happening because I'm walking down the road I choose.

My Photo
Name:
Location: Paris van Java, West Java, Indonesia

I was born in Bandung, April 1976, and spent most of my education time in that same city. Living in a cool town with a moderate muslim family, somehow become important factors that carving my character. I'm a big fan of any satay, pempek and rujak (anything sweet-lah), and I created this notes as a place where I can write everything that crossed my mind. This writing is more like a journal, footsteps I leave behind as reminder mostly for myself and probably for my descendants. If you, readers, able learning one or two good things from this notes, that was really more than my expectation. Yet if I wrote something wrong or you have different opinion from mine, please let me know, will you? You also have to excuse me for that matter because I'm aware I'm no writer at all.

Friday, August 26, 2005

Aku yang lalai di hadapan-Mu

Saat saat tenang dan senang,
sering lupa Kepada-Mu,
shalatku hanya ritual belaka,
doaku hanya ucapan belaka...

Pada saat masalah menghimpit,
aku selalu mengadu pada-Mu,
mengapa begini, mengapa begitu,
shalat dan do'a ku sepenuh hati...

Celakalah aku !
saat ku sadar untuk mengingat-Mu,
semua sudah terjadi,
dan memang manusia itu merugi...

Kekuatan yang kusangka kumiliki,
hanya sebatas umur yang tak pasti,
jiwa yang rapuh ini akan kembali,
diminta tanya tanpa dusta ...

Dan celakalah aku!
Apa yang kulakukan selama ini?
Lupa? Sengaja? Memudahkan diri?
Ahh... manusia itu memang merugi...

Sungguh aku lemah...
hanya meminta yang aku bisa,
dengan airmata tanpa daya,
Sungguh aku tak berkuasa...

Ya Allah... aku telah lalai...
dari kasih yang Kau beri,
dari cinta yang Kau tanam,
dari segala yang Kau tebar di muka bumi.

Apa yang telah aku raih selama ini ?
harta kedudukan yang tak berguna
Apa yang aku kejar selama ini ?
hanya bayangan belaka...

Ya Allah... sungguh aku lalai...
Ya Aziz... Ya Rahman...
Ya Malik.. Ya Rahim...
Maafkanlah aku, maafkanlah aku

0 Comments:

Post a Comment

<< Home